Cara Membuat Kue Nastar Keju Istimewa

Cara Membuat Kue Nastar Keju Istimewa - Welcome para kuliner hunter di situs Resep Masakan Keluarga Indonesia, Pada kesempatan kali ini kita akan membahas artikel mengenai Cara Membuat Kue Nastar Keju Istimewa, isi dari artikel ini telah dibuat sedemikian rupa agar kita semua dapat paham dan bisa mempraktekkan nya sendiri di rumah, Semoga artikel ini bisa memberikan informasi yang berguna dan bermanfaat bagi kita semua.

Cara Membuat Kue Nastar Keju Istimewa
Cara Membuat Kue Nastar Keju Istimewa

lihat juga


Cara Membuat Kue Nastar Keju Istimewa

Kue nastar tidak harus dibuat hanya saat ingin menyambut Lebaran, tapi kue ini juga bisa dibuat ketika Anda dan keluarga menginginkannya untuk cemilan. Di bawah ini ada cara membuat kue nastar yang bisa dicoba.

Resep Kue Nastar Keju Istimewa

Cara Membuat Kue Nastar Keju Istimewa

Bahan-bahan yang diperlukan :
  • Kuning telur (2 butir)
  • Gula halus (20 gram)
  • Mentega (100 gram, dikocok)
  • Keju tua (50 gram, diparut)
  • Susu bubuk (2 sendok makan)
  • Selai nanas kental (3 sendok makan)
  • Kuning telur (1 butir) dan air (1 sendok makan) untuk proses pemolesan
  • Keju parut (25 gram, untuk taburan setelah jadi)

Proses pembuatan :
  1. Hal pertama yang harus dilakukan dalam cara membuat kue nastar adalah mencampur susu, telur, gula, dan mentega dan mengaduknya sampai benar-benar merata.
  2. Setelah rata, keju tua tadi bisa dimasukkan dan dicampur dengan mengaduknya; masukkan juga terigu dan dicampur bersama adonan. Gunakan sendok kayu agar lebih nyaman.
  3. Kemudian, adonan dapat diambil sebesar kelereng atau lebih besar dan masukkan selai nanas untuk isinya, rapatkan dan buat bentuk adonan membulat.
  4. Loyang yang sudah dipoles dengan mentega boleh disiapkan dan bulatan adonan bisa diletakkan di sana.
  5. Setiap bulatan dalam loyang dapat dipoles dengan kuning telur dan ditaburi dengan keju parut.
  6. Masukkan dalam oven 170 derajat Celsius sampai benar-benar matang dan juga kering. Angkat dari oven dan hidangkan, atau bisa dimasukkan ke toples.

Inilah cara membuat kue nastar keju yang simpel. Selamat mencoba dan jangan takut untuk berkreasi mengenai masakan yang anda buat. Kreasi adalah awal dari resep masakan yang anda buat sendiri :).


Demikianlah Artikel Cara Membuat Kue Nastar Keju Istimewa

Semoga artikel Cara Membuat Kue Nastar Keju Istimewa, bisa memberikan pelajaran dan ilmu yang berguna bagi kita semua. Baiklah, sekian postingan artikel pada kali ini. Terima Kasih......

Anda sedang membaca artikel Cara Membuat Kue Nastar Keju Istimewa dan Url permalink dari artikel ini adalah https://resepkhasmama.blogspot.com/2016/05/cara-membuat-kue-nastar-keju-istimewa.html Semoga artikel ini bisa bermanfaat. Selamat mencoba di rumah masing - masing

0 Response to "Cara Membuat Kue Nastar Keju Istimewa"

Post a Comment